Analisis Perencanaan Produksi Menggunakan Metode Forecasting
DOI:
https://doi.org/10.59141/jist.v3i03.387Keywords:
Metode Musiman, Peramalan, Moving Average, Exponential SmoothingAbstract
Kegiatan produksi memerlukan peramalan yang tepat dan perencanaan keseluruhan untuk mengatasi masalah peramalan permintaan bahwa penjualan dapat menurun atau meningkat dari waktu ke waktu di masa depan. Penelitian ini bertujuan untuk memaksimumkan tingkat pelayanan pelanggan, meminimumkan investasi inventori dan efisiensi operasi.Penelitan ini menggunakan metode peramalan menggunakan data masa lalu dengan menggunakan 2 metode perhitungan, yaitu menggunakan metode Moving Average dan Exponential Smoothing untuk meramalkan produksi kayu gergajian yang di produksi oleh CV. Diki Putra di Kec. Sebulu Kutai Kartanegara. Unit usaha ini telah berdiri dari tahun 2008 hingga sekarang, dalam perencanaan produksi yang selama ini digunakan menggunakan metode perhitungan musim yaitu, musim kemarau dan musim penghujan sehingga terjadi kelangkaan bahan baku disaat musim tertentu padahal jumlah stok kayu di Kalimantan timur masih memadai untuk produksi kayu olahan, maka dari itu dilakukan peramalan dengan metode perhitungan Moving Average 6 bulanan dan Exponential Smoothing α = 0.9 dengan 3 alat ukur ketepatan data yaitu Mean Absolute Deviation, Mean Square Error, dan Mean Absolute Percentage Error. Setelah dianalisis diperoleh hasil bahwa Exponential Smoothing lebih tepat digunakan karena mendekati nilai riil jumlah produksi selama ini dengan hasil Exponential Smoothing dengan total 114.176M^3setiap bulannya dengan nilai MAD 1.480, MSE 3.232.175, dan nilai MAPE 1,35%.Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Alviyanur Alviyanur
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International. that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.