Manajemen Rantai Pasokan Perusahaan Pt.Agro Aku Bisa

Authors

  • Alvian Yusril Santoso Program Studi Manajemen Universitas Muhammadiyah Gresik
  • Rahmat Agus Santoso Program Studi Manajemen Universitas Muhammadiyah Gresik

DOI:

https://doi.org/10.59141/jist.v3i01.320

Keywords:

Supply Chain Management, Operasional Perusahaan, Inventori, logistik

Abstract

Jagung merupakan salah satu komoditas jagung yang sangat vital di kemudian hari. Jagung juga merupakan salah satu bahan pokok karena kekurangannya sebagai bahan pangan alami yang memiliki manfaat diet tinggi dan merupakan sumber utama gula dan protein. Penelitian ini dilakukan di PT. Agro Aku Bisa jember jawa timur, untuk memenuhi persyaratan memenuhi persyaratan kebutuhan dari konsumen serara efisien untuk mana yang akan datang, SCM dalam industri pertanian jagung mendapatkan informasi persediaan bibit, hasil tani, dan pendistribusian hasil pertanian jagung lebih optimal supaya SCM dalam industri pertanian jagung dapat berjalan optimal, efektif dan efisien. Tujuan penelitian ini Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja manajemen rantai pasokan perusahaan PT.Agro Aku Bisa, bagaimana cara mendistribusikan bahan baku ke petani,bagaimana proses produksi dan hasil panen. Penelitian ini tergolong pada jenis penelitian kualitiatif dengan menggunakan data primer yang meliputi wawancara dan observasi langsung. Agroindustri Pelaku Supply chain Adalah Agroindustri. Agroindustri yang dimaksud adalah agroindustri Perusahaan Jagung. Agroindustri perusahaan Jagung yang menjadi pelaku supply chain ini berada di JL. Kyai Mojo, Kaliwates, Jember, Jawa Timur. Pemasok Pemasok adalah pelaku Supply chain setelah Agroindustri. Pemasok yang dimaksud berasal dari beberapa perusahaan yang memproduksi pupuk, bibit tanaman, obaat-obatan untuk pertanian, Pemasok atau vendor yang bekerja sama dengan PT. Agro Aku Bisa Yakni PT. Petrosida Gresik. Rantai pasokan agroindustri PT. Agro Aku Bisa adalah perusahaan Agroindustri – PT. Agro aku bisa – petani - Pemask – produsen – Konsumen

Downloads

Published

2022-01-19

How to Cite

Yusril Santoso, A., & Agus Santoso, R. . (2022). Manajemen Rantai Pasokan Perusahaan Pt.Agro Aku Bisa. Jurnal Indonesia Sosial Teknologi, 3(01), 14–21. https://doi.org/10.59141/jist.v3i01.320