Perancangan Sistem Informasi Indikator Rawat Inap Menggunakan Microsoft Visual Studio di RSIA Limijati
DOI:
https://doi.org/10.59141/jist.v2i09.221Keywords:
Perancangan Sistem Informasi, Pelaporan, Indikator Rawat Inap, Rekam Medis.Abstract
Tugas seorang perekam medis di rumah sakit selain mengolah data pasien, juga melakukan pelaporan ketersediaan tempat tidur. Selama ini petugas rekam medis di RSIA Limijati masih menggunakan Microsoft Excel untuk melaporkan indikator rawat inap, maka terkadang petugas pelaporan kesulitan menghafal ramus. Tujuan dari penelitian ini adalah membuat perancangan sistem informasi indikator rawat inap sehingga memudahkan petugas dalam pelaporan harian maupun bulanan. Sistem Informasi Indikator Rawat menghasilkan pelaporan BOR, LOS, TOI, BTO, NDR, GDR, Form ketersediaan tempat tidur, Sensus Harian, laporan per-tanggal, per-kelas perawatan, per-bulan, dan laporan keseluruhan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif yang dirancang untuk mengolah data yang diperoleh dari penelitian Dengan adanya rancangan sistem ini, diharapkan dapat bermanfaat bagi institusi. Rancangan sistem ini masih banyak kekurangan dan kedepannya perlu dilakukan beberapa perbaikan.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Fajrina Aulya, Irda Sari
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International. that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.