������������������������������������������ Jurnal Indonesia Sosial Teknologi: p�ISSN: 2723 - 6609

e-ISSN : 2745-5254

������������������������������ ����������� Vol. 2, No. 4 April 2021

 

PENGARUH FREE CASH FLOW, LEVERAGE, LIKUIDITAS, DAN FIRM SIZE TERHADAP KEBIJAKAN DEVIDEN PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2017-2019

 

Jimmy, Jesslyn Minerva, Kerlyn, Lisa dan Ferdinand Napitupulu

Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Prima Indonesia

Email: [email protected], [email protected] [email protected], [email protected], [email protected]

 

Abstract

This studyiaims toitestiif FreeiCashiFlow, Leverage, Liquidity, and Firm Size affects the dividend policy of property and real estate companies listed on the IDX. This type of researchiisiquantitative research forithe dataithatiusediis numbers while the nature ofistudyithisiisia descriptive study. The populationiin this study amounted to 61 property and real estate companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The research sample that used is the financial statements of the company's in Property and RealiEstate sectorithatilistedion the Stock Exchangeiwithinumber of 14 companies from 2017i- 2019. The data used in this research is secondary data obtained from IDX official website namely www.idx.co.id. There are 4 independent variables in this study, namely X1 (Free Cash Flow), X2 (Leverage), X3 (Liquidityi), iX4 (Firm Size) and the dependent variable, namely Y (Dividend Policy). The results of this study indicate that Free Cash Flow has a negative and significant effect on dividend policy in property and real estate companies. Leverage has a negative and significant effect on dividend policy in property and real estate companies. Liquidity has a positive and insignificant effect on dividend policy in property and real estate companies. Firm Size has a positive and insignificant effect on dividend policy in property and real estate companies. Free Cash Flow, Leverage, Liquidity, and Firm Size simultaneously influence dividend policy in property and real estate companies.

 

Keyword: free cash flow; leverage; liquidity; firm size; and dividend policy.

 

Abstrak

Penelitian iniibertujuan untukimengujiiapakah FreeiCashiFlow, Leverage, Likuiditas, dan Firm Size berpengaruh terhadap Kebijakan Deviden pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di BEI. Jenis penelitian yang digunakaniadalahipenelitianikuantitatif karenaidataiyangidigunakaniadalah angka �angkaisedangkan sifatipenelitianiiniiadalahipenelitian deskriptif. Populasiidalam penelitian ini berjumlah 61 perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sampel penelitian yangidigunakaniberupa laporanikeuangan perusahaan sektor Property dan RealiEstateiyangiterdaftaridi BEIidenganijumlah 14 perusahaan dari tahun 2017i� 2019. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari situs resmi BEI yaitu www.idx.co.id. Terdapat 4 variabel independen dalam penelitian ini yaitu X1 (Free Cash Flow), X2 (Leverage), X3 (Likuiditasi), iX4 (Firm Size) dan variabel dependennya yaitu Y (Kebijakan Deviden). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Free Cash Flow berpengaruh secara negatif dan signifikan terhadap kebijakan deviden pada perusahaan property dan real estate. Leverage berpengaruh secara negatif dan signifikan terhadap kebijakan deviden pada perusahaan property dan real estate. Likuiditas berpengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap kebijakan deviden pada perusahaan property dan real estate. Firm Size berpengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap kebijakan deviden pada perusahaan property dan real estate. Free Cash Flow, Leverage, Likuiditas, dan Firm Size berpengaruh secara simultan terhadap kebijakan deviden pada perusahaan property dan real estate.

 

Kata kunci: free cash flow; leverage; likuiditas; firm size; dan kebijakan deviden

 

Pendahuluan

Bursa efek (Stock exchange) adalah sebuah pasar yang berhubungan dengan pembelian dan penjualan efek perusahaan yang sudah terdaftar di bursa tersebut. BEI (Bursa Efek Indonesia) merupakan salah satu bursa efek yang ada di Indonesia. Sektor �sektor usaha yang terdapat di BEI yaitu: Agriculture, Consumer Goods, Property, Real Estate and Building Construction, dan sebagainya. Sektor property dan real estate memegang peranan penting dalam perekonomian dan pembangunan di Indonesia. Tetapi, sektor property dan real estate hanya menyumbang sebesar 2,77i% terhadap PDB Indonesia pada tahun 2019, berbeda dengan negara lainnya di kawasan asia sepertiidi Singapura yang menyumbang sebesar 23, 34%, Filipina sebesar 21, 09%, dan Malaysia sebesar 20, 53%. Ini tentunya menjadi perhatian para investor karena investor cenderung menyukai investasi yang memberikan lebih banyak deviden.

Menurut (Rudianto, 2012) Dividen adalah bagian laba usaha yang diperoleh perusahaan dan diberikan oleh perusahaan kepada pemegang sahamnya sebagai imbalan atas kesediaan mereka menanamkan hartanya dalam perusahaan. Sedangkan, Kebijakan dividen adalah praktik yang dilakukan oleh manajemen dalam membuat keputusan pembayaran dividen, yang mencakup besaran rupiah, pola distribusi kas kepada pemegang saham (Gumanti, 2013). Kebijakan deviden dipengaruhi beberapa faktor yaitu free cash flow, leverage, likuiditas dan ukuran perusahaan.

Free cash flow merupakan dana isisa idari aktivitas operasional perusahaan dan dapat digunakan untuk membayar deviden, menambah investasi dan sebagainya. Permasalahan utama dalam menjaga ketersediaan free cash flow lebih cenderung terdapat pada arus kas operasional perusahaan. Ini terbukti dengan adanya perusahaan yang memiliki nilai arus kas operasional negatif yang mengasumsikan perusahaan tersebut tidak mampu membiayai kegiatan operasionalnya sendiri. Berdasarkan agency theory, perusahaan yang memiliki free cash flow tinggi akan membagikan deviden dalam jumlah yang tinggi pula (Puspitasari & Darsono, 2014). Selain free cash flow, firm size juga berpengaruh terhadap kebijakan deviden dalam perusahaan.

Firm size merupakan ukuran untuk mengetahui seberapa besar perusahaan berdasarkan aseti�aset yang dimiliki perusahaan. Isu yang menjadi sorotan oleh tim peneliti dalam firm size adalah total aset perusahaan. Apabila aset lancar digunakan untuk membeli aset tetap maka total asset perusahaan tidak berubah tetapi, akan berpengaruh terhadap deviden yang diberikan menjadi lebih sedikit. Ini karena dana perusahaan yang dapat segera digunakan berkurang akibat pembelian aset tetap tersebut. Semakin besar firm size suatu perusahaan akan membuat deviden yang dibayarkan semakin besar.

Menurut (Fahmi, 2015) Rasio leverage adalah mengukur seberapa besar perusahaan dibiayai dengan hutang. Hutang dalam jumlah besar merupakan suatu perkara dalam perusahaan. Ini akan membuat perusahaan tersebut kesulitan membayar bunga hutang dari pihak lain dan berimplikasi pada pengurangan dan lebih parahnya terjadi penundaan terhadap deviden yang dibayarkan. Oleh sebab itu, hutang perusahaan harus sangat diperhatikan dan digunakan dengan baik. Rasio leverage yang tinggi menyebabkan kemampuan membayar deviden kepada pemegang saham menurun.

Faktor lainnya yang mempengaruhi kebijakan deviden yaitu likuiditas. Likuiditas merupakan kemampuan perusahaan untuk membayar kewajiban financial jangka pendeknya tepat pada waktunya (Agus, 2010). Sejauh yang diamati oleh peneliti, kesulitan developer dalam melunasi hutang kepada pihak lain dapat disebabkan oleh besarnya hutang lancar dari pada aset lancar yang tersedia. Ini karena dana yang tersedia tidak mencukupi untuk menutupi hutang perusahaan dan menurunkan jumlah deviden. Likuiditas perusahaan yang tinggi akan membuat deviden yang dibayarkan semakin tinggi pula.

Berdasarkan pemaparan diatas, tim peneliti mensinergikan dengan datai-idata yang diperoleh peneliti dengan tabel fenomena yang ada. Diantaranya terjadi pada PT. Duta Pertiwi Tbk, total aset lancar pada tahun 2018 sebesar Rp. 5.665.261.049 mengalami peningkatan dari tahun 2017 sebesar Rp. 4.449.119.467 sedangkan total deviden yang dibayarkan menurun dari Rp. 63.324.307 pada tahun 2018 menjadi Rp. 97.195.201 pada tahun 2017. Sedangkan arus kas bersih dari aktivitas operasional pada tahun 2019isebesar Rp. 1.204.660.160 menurun dari tahun 2018 sebesar Rp. 1.360. 975. 866 tetapi jumlah deviden yang dibayarkan malah mengalami peningkatan dari tahun 2018 sebesar Rp. 63.324.307 menjadi iRp. 107.847.390 pada tahun 2019. Ini bertolak belakang dengan teori yang mengemukakan apabila aset lancar dan arus kas operasional naik, maka kebijakan deviden juga akan naik.

Hal serupa juga terjadi pada PT. Perdana Gapura Prima Tbk, dimana total asset yang dimiliki perusahaan pada tahun 2018 sebesar Rp. 1.536.453.590.418 mengalami peningkatan dari tahun 2017 sebesar Rp. 1.499.462.028.211 tetapi deviden yang dibayarkan malah mengalami penurunan pada tahun 2018 sebesar Rp. 4.276.655.336 dari tahun 2017 sebesar Rp. 12.819.316.010. Berdasarkan pemaparan ini, terdapat kontradiktif dengan teori bahwa apabila total asset naik maka deviden juga akan juga mengalami kenaikan,

Pada PT. Roda Vivatex Tbk, total hutang pada tahun 2018 sebesar Rp. 213. 066. 766.537 terjadi penurunan dari tahun 2017 sebesar Rp. 225.499.951.528 tetapi total deviden yang seharusnya meningkat malah mengalami penurunan pada tahun 2018 sebesar Rp. 14.784.000.000 dari tahun 2017 sebesar Rp 24.192.000.000. Fakta ini juga berlawanan dengan teori bahwa semakin tinggi hutang dalam perusahaan maka deviden yang dibayarkan menjadi lebih sedikit.

Menurut (Murhadi, 2013) Free cash flow merupakan kas yang tersedia di perusahaan yang dapat digunakan untuk berbagai aktivitas. Free cash flow perusahaan dalam jumlah besar akan membuat para pemegang saham menekan manajemen perusahaan untuk membagikannya dalam bentuk deviden dari pada idiinvestasikan untuk proyek yang tidak pentingi.

 

Metode Penelitian

Jenisipenelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif karena data yang digunakan adalah angkai� angka sedangkan sifat penelitian ini adalah penelitian deskriptif.

Penelitianiini dilakukan pada perusahaan sector property dan real estate yang terdaftar di BEI pada periode tahun 2017 -i2019 dan dapat diakses melalui website www.idx.co.id. Waktu penelitian dari bulan Agustus 2020 sampai denganiNovember 2021.

Populasi

Populasiiadalah wilayah generalisasi yang terdiri atas obyek/subyek iyang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya (Sugiyono, 2018). Populasi dalam penelitian ini berjumlah 61 perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2017i-i2019. Sumber data penelitian ini berasal dari situs www.idx.co.id.

Sampel

Sampeliadalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi (Sugiyono, 2018). Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling yaitu teknik pengambilan sampel dengan menggunakan beberapa kriteria tertentu. Berikut kriteria pengambilan sampel dalam penelitian ini:

 

Tabeli iII. i1 iTabel iPemilihan iSampel

No

Kriteria

Jumlah

1

Perusahaan Sektor Property dan Real Estate yang terdaftar di BEI pada periode tahun 2017 �2019.

61

2

Perusahaan yang tidak mempublikasikan laporan keuangan secara lengkap pada periode tahun 2017 �2019.

(17)

3

Perusahaan yang tidak memperoleh laba secara berturut �turut pada periode tahun 2017 �2019.

(17)

4

Perusahaan yang tidak membayar dividen secara berturut �turut pada periode tahun 2017 �2019.

(13)

Jumlah perusahaan yang terpilih sebagai sampel

14

Total perusahaan yang menjadi sampel penelitian (14 x 3 tahun)

42

 

TeknikiPengumpulan Data

Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan cara studi dokumentasi yaitu dengan cara mencatat, mengumpulkan, menganalisa, dan mempelajari data � data perusahaan yang berkaitan dengan masalah yang diteliti dimana data yang digunakan yaitu perusahaan di sektor property dan real estate yang terdaftar dan mempublikasikan laporan keuangannya di Bursa Efek Indonesia dari periode tahun 2017 �i2019.

Jenisidan Sumber Data Penelitian

Jenisidata yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari situs resmi BEI yaitu www.idx.co.id. dan berupa laporan keuangan perusahaan per tahun dari tahun 2017 �i2019.

Jenisidan Sumber Data Penelitian

Jenisidata yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari situs resmi BEI yaitu www.idx.co.id. dan berupa laporan keuangan perusahaan per tahun dari tahun 2017i� 2019.

Identifikasiidan Definisi Operasional Variabel Penelitian

Variabelidalam penelitian ini terdapati4 variabel independen yaitu X1 (Free Cash Flow), X2 (Leverage), X3 (Likuiditas), X4 (Firm Size) dan variabel dependennya yaitu Y (Kebijakan Deviden).

Tabeli iII. i2 i

Definisi iOperasional idan iPengukuran iVariabeli

Variabel

Konsep

Indikator

Skala

Free Cash Flow (X1)

Cash flow yang tersedia untuk dibagikan kepada para investor setelah perusahaan melakukan investasi pada fixed asset dan working capital yang diperlukan untuk mempertahankan kelangsungan usahanya.

Sumber : (Susanto, 2010)

FCF = AKO �Investasi Bruto Pada Modal Operasi

Sumber : (Susanto, 2010)

Nominal

Leverage (X2)

Rasio leverage adalah mengukur seberapa besar perusahaan dibiayai dengan utang.

Sumber : (Fahmi, 2015)

���� DER =

Sumber : (Hanafi & Halim, 2012).

Rasio

Likuiditas (X3)

Rasio likuiditas adalah rasio yang menunjukkan kemampuan perusahaan dalam memenuhi liabilitas jangka pendeknya.

Sumber : (Murhadi, 2013)

Current Ratio =

Sumber : (Hanafi, �2014).

Rasio

Firm Size (X4)

Untuk melihat ukuran perusahaan, investor melihat dari besar kecilnya perusahaan

Sumber : (Danang, 2013)

Ln (Logaritma Natural) Total asset Sumber : (Ismutmainah et al., 2017)

Rasio

Kebijakan Deviden (Y)

Kebijakan dividen sebagai suatu keputusan perusahaan apakah akan membagikan earnings yang dihasilkan kepada para pemegang saham atau akan menahan earnings untuk kegiatan reinvestasi dalam perusahaan. Sumber : (Arifah & Aisjah, 2016)

DPR =

Sumber : (Made, 2011)

Rasio

 

UjiiAsumsi Klasik

UjiiAsumsi Klasik adalah analisis yang dilakukan untuk menilai apakah didalam model regresi linier berbasis Ordinary Least Square (OLS) terdapat masalah asumsi klasik. Terdapat 4 uji yang sering digunakan yaitu Uji Normalitas, Uji Multikolinearitas, Uji Heteroskedastisitas, dan Uji Autokorelasi.

ModeliPenelitian

Modeliregresi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi Linier Berganda. Analisis regresi linier berganda merupakan regresi yang memiliki satu variabel dependen dan dua atau lebih variabel independen (Sugiyono, 2016). Dan juga rumus yang digunakan sebagai berikut :

Keterangani: ��

Yi ������������������ = iVariabel dependen (Kebijakan Deviden)

ai ������������������� = iKonstanta

b1, b2, b3, b4 = Koefisien regresi dari masing-masing veriabel independen

X1, X2, X3, X4 = Free Cash Flow (X1), Leverage (X2), Likuiditas (X3), Firm Size (X4)

e �������������������� = Standard Error (0,05)

 

KoefisieniDeterminasi (R2)

Menuruti(Ghozali, 2013), koefisien determinasi (R2) dilakukan untuk mengukur seberapa jauh kemampuan model dalam menerangkan variasi variable dependen. Koefisien determinasi mempunyai nilai nol dan satu.

Uji iStatistik isecara iparsial (iUji istatistik iT)

UjiiStatistik T digunakan untuk menguji seberapa jauh pengaruh variable independen yang digunakan dalam penelitian ini secara individual dan menrangkan secara parsial (Ghozali, 2012). Kriteria pengambilan adalah sebagai berikut:

a)      Jika nilai profibilitas signifikansii>i0, 05 maka hipotesis ditolak, artinya variable independen tidak berpengaruh signifikan terhadap variable independen.

b)      Jika nilai profibilitas signifikansi < 0, 05 maka hipotesis diterima, artinya variable independen berpengaruh signifikan terhadap variable dependen.

UjiiSignifikansi Simultan (Uji F-Test)

UjiiSignifikasi Simultan (Uji F-Test), pada dasarnya menunjukkan apakah semua variable independen atau variable bebas yang dimasukan dalam model mempunyai pengaruh secara bersama terhadap variable dependen atau variable terikat. (Ghozali, 2012). Kriteria pengambilan adalah sebagai berikut :

a)      Jika F > 4, maka Ho ditolak pada derajat kepercayaan 5%, yang menyatakan bahwa semua variable independen secara serentak dan signifikan mempengaruhi variable independen. i

b)      Jika F hitung > nilai F table, maka Ho ditolak dan menerima Ha.

Hasil dan Pembahasan

GambaraniUmum Subyek Penelitian

Dalamibab ini, disajikan datai�data dan informasi mengenai penelitian ini. Populasi dalam penelitian ini dipilih menggunakan metode purposive sampling yaitu metode pemilihan sampel dengan menggunakan beberapa kriteria sebagai pertimbangan dalam pemilihan sampel. Terdapat sebanyak 67 perusahaan Property dan RealiEstate sebagai populasi penelitian dan hanya sebanyak 14 perusahaan yang dapat dijadikan sampel dengan rentang waktu dari 2017i� 2019. Maka total data sampel yang diuji adalah sebanyak 42 sampel.

Penelitianiini menguji pengaruh dari Free Cash Flow, Leverage, Likuiditas dan Firm Size terhadap Kebijakan Deviden yang diberikan perusahaan. Terdapat sebanyak 8 outliers dalam data penelitian sehingga harus dieliminasi dan total akhir sampel yang digunakan sebesar 42 � 8 = 34 sampel. Outliers merupakan data yang menyimpang jauh atau agak berbeda dari kumpulan data yang lain. Data seperti ini diragukan kebenarannya, oleh karena itu perlu dieliminasi agar analisa dan kesimpulan yang diambil tidak bias.

 

StatistikiDeskriptif

Perhitunganistatistik deskriptif menyajikan nilai minimum (nilai terendah), nilai maksimum (nilai tertinggi), mean (rata � rata) dan standar deviasi dari setiap variabel. Nilai minimum dan maksimum dalam statistik deskriptif digunakan untuk mengetahui rentang nilai dari setiap variable. Hasil perhitungan sampel dapat dilihat melalui tabel descriptive statistics di bawah.

I

Tabel iIIIi.1

iDescriptive iStatistics

 

N

Minimum

Maximum

Mean

Std. Deviation

Free Cash Flow

34

-588673513825

2213688766000

497756874853.62

732892959347.337

Leverage

34

.04

1.83

.7155

.48600

Firm Size

34

28.04

31.63

30.0129

.98751

Likuiditas

34

.88

12.77

2.9454

2.35177

Kebijakan Deviden

34

.02

.63

.1850

.14727

Sumberi i: Pengolahan iData imelalui iAplikasi iSPSSi

Valid N (listwise)

34

 

 

 

 

 

 

TabeliIII. 1 menjelaskan tentang rincian dari nilai minimum, nilai maksimum, mean (rata � rata), dan standar deviasi dari variabel Free Cash Flow, Leverage, Firm Size, Likuiditas, dan Kebijakan Deviden dimanai:

�      Variabel Free Cash Flow memiliki 34 sampel, nilai minimum sebesari-Rp.588.673.513.825 yaitu PT. Intiland Development Tbk pada tahun 2017, nilai maksimumnya sebesar Rpi.2.213.688.766.000 yaitu PT. Pakuwon Jati Tbk pada tahun 2018. Mean dari variable Free Cash Flow sebesar Rpi.497.756.874.853, 62, dan standar deviasi variable Free Cash Flow sebesar Rp. 732.892.959.347, 337.

�      Variabel Leverage dengan jumlah 34 sampel, mempunyai nilai mininum 0,04 untuk PT. Puradelta Lestari Tbk pada tahun 2018 dan nilai maksimum sebesar 1, 83 untuk PT. PP Property Tbk pada tahun 2018. Sedangkan mean dari variable leverage sebesar 0, 7155 dan standar deviasinya sebesar 0, 48600.

�      Variabel Firm Size mempunyai 34 sampel dengan nilai minimum sebesar 28, 04 yaitu PT. Perdana Gapura Prima Tbk pada tahun 2017. Nilai maksimumnya adalah 31, 63 yaitu PT. Bumi Serpong Damai Tbk pada tahun 2019. Sedangkan mean dari variable firm size sebesar 30, 01294 dan standar deviasinya sebesar 0, 98751.

�      Variabel Likuiditas mempunyai jumlah sampel sebesar 34 dan nilai minimumnya 0, 88 yaitu PT. Intiland Development Tbk pada tahun 2017. Nilai maksimum sebesar 12,77 yaitu PT. Puradelta Lestari Tbk pada tahun 2018. Sedangkan mean dari variable likuiditas sebesar 2,9454 dan standar deviasinya sebesar 2,35177.

�      Variabel Kebijakan Deviden dengan jumlah sampel 34. Nilai minimum sebesar 0, i02 yaitu PT. Intiland Development Tbk pada tahun 2018 dan nilai maksimum sebesari0, 63 yaitu PT. Puradelta Lestari Tbk pada tahun 2018. Sedangkan mean dari variable kebijakan deviden sebesar 0, 1850 dan standar deviasinya sebesar 0,14727.

Uji Asumsi Klasik

Uji Normalitas

Uji Normalitas berguna untuk menentukan data yang telah dikumpulkan berdistribusi normal atau diambil dari populasi normal. Model regresi yang baik harus memenuhi persyaratan normalitas. Uji normalitas dapat dilakukan melalui grafik histogram (kurva berbentuk condong simetris), Pi-iP Plot (titiki� titik tersebar mendekati igaris idiagonali), dan iUji iKolmogorov � iSmirnov (nilai signifikansi uji > 0,05).

Gambar iIIIi. 1

Uji iNormalitas Histogram

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Grafikidiatas memperlihatkan bahwa ikurva berbentuk icondong simetris i (iUi) idan pola idistribusi iyang itidak imengarah ike ikiri maupun ike ikanan isehingga idapat dikatakan ibahwa idata iberdistribusi inormali.

Gambar iIII. i2i

Uji iNormalitas Pi-iiPlot

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Dariigrafik diatas, dapat dilihat bahwa data tersebar disekitar garis diagonal dan tidak menjauhi garis diagonal. Dapat dikatakan bahwa data telah berdistribusi normal. Untuk lebih jelasnya, dapat digunakan uji Kolmogorovi� Smirnov. Apabila nilai signifikan > i0, 05 maka data telah berdistribusi normal.

 

Tabel III.2

Uji Normalitas Kolmogorov � Smirnov

 

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

 

Unstandardized Residual

N

34

Normal Parametersa,b

Mean

.0000000

Std. Deviation

.12405298

Most Extreme Differences

Absolute

.135

Positive

.135

Negative

-.086

Test Statistic

.135

Asymp. Sig. (2-tailed)

.118c

a. Test distribution is Normal.

b. Calculated from data.

c. Lilliefors Significance Correction.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Berdasarkanitabel III. 2, didapatkan nilai signifikan dari uji normalitas Kolmogorov i� iSmirnov untuk Free Cash Flow (X1), Leverage (X2), Firm Size (X3) dan Likuiditas (X4) sebesar 0,118isehingga disimpulkan bahwa data telah berdistribusi normal karena nilai signifikan > 0, 05. Oleh karena itu, data sudah dapat digunakan untuk pengujian selanjutnya.

 

Uji iMultikolinearitas

IMultikolinearitas adalah sebuah situasi yangimenunjukkan adanya korelasi atau hubungan kuat antara dua variable bebas atau lebih dalam sebuah model regresi berganda. Model regresi yang baik adalah tidak terjadi gejala multikolinearitas. Untuk mengetahui adanya gejala multikolinearitas dapat diperiksa melalui nilai tolerance dan VIF dimana nilai tolerance > 0, 100 dan nilai VIFi< 10,00 maka dataitidak mengalami gejala multikolinearitasi.

Tabel III. 3

Uji Multikolinearitasi

iCoefficientsa

Model

Collinearity Statistics

Tolerance

VIF

1

Free Cash Flow

.473

2.113

Leverage

.396

2.524

Firm Size

.357

2.799

Likuiditas

.743

1.345

a. Dependent Variable: Kebijakan Deviden

 

 

 

 

 

 

 

Berdasarkanitabel diatas dapat dilihat bahwai:

�         Free Cash Flow nilai tolerancenya i0,473 > 0, 100 dan nilai VIF 2,i113i< 10,00

�         Leverage nilai tolerancenya 0, 396i> 0, 100 dan nilai VIF 2, 524i< 10,i00

�         Firm Size nilai tolerancenya 0, 357i> 0, 100 dan nilai VIFi2, 799 < 10, 00

�         Likuiditas nilai tolerancenya 0, 743 > 0, 100 dan nilai VIF 1, 345 < 10, 00

Nilai tolerance untuk semua variabelimempunyai nilaii> 0, 100idan nilai VIF < 10, 00 sehingga dapat disimpulkanibahwa tidak terjadi gejala multikolinearitas diantara variabel independen.

Uji Heteroskedastisitas

UjiiHeteroskedastisitas (kebalikan dari homoskedastisitas) adalahiuji yang menilai apakah ada ketidaksamaan varian dari residual untuk semua pengamatan pada modeliregresi linear. Data berdistribusi normal apabila titik � titik menyebar secara merata dan tidak membentuk pola � pola, dan juga dapat dilakukaniujiiglejseridengan ketentuan nilaiisignifikan semua variable lebih besar dari 0,05.

Gambar IIIi. i3i

Uji Heteroskedastisitas iScatterploti

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Dapatidiamatiibahwa titiki� titikimenyebarisecara acak diatasidan dibawah angka nol sumbu Y dan tidak terdapat pola � pola tertentu. Ini berarti dalam data penelitianitidak ada gejala heteroskedastisitas. Untuk lebih jelasnya, dapat digunakan Uji Glejser dengan ketentuan apabila nilaiisignifikan untuk semua variabel lebih besar dari 0, 05 maka data telah terbebas dari gejala heteroskedastisitas.

 

Tabeli III.4

UjiiHeteroskedastisitas Glejser

 

Coefficientsa

Model

Unstandardized Coefficients

Standardized Coefficients

t

Sig.

B

Std. Error

Beta

1

(Constant)

.311

.531

 

.586

.562

Free Cash Flow

-8.683E-15

.000

-.095

-.403

.690

Leverage

-.065

.035

-.471

-1.828

.078

Firm Size

-.005

.018

-.075

-.278

.783

Likuiditas

-.001

.005

-.046

-.243

.810

a. iDependent iVariablei: iABSi_iRes1i

Dapati dilihat dalam table III. 4 bahwa nilai signifikan untuk masing � masing variabelisebagai berikut :

�         VariabeliFree Cash Flow mempunyai nilai signifikan sebesar 0, 690. Nilai ini lebih besar dari 0,05imaka variabel Free Cash Flow tidak mempunyai gejala heteroskedastisitasi.

�         Variabel Leverage dengan nilai signifikan 0,078 dimana lebih besar dari 0,05 maka variabel Leverage juga tidak terjadi gejala heteroskedastisitasi.

�         Variabel Firm Size nilai signifikannya sebesari0,783 lebih besar dari 0,05. Variabel Firm Size juga tidak terjadi gejala heteroskedastisitas.

�         Variabel Likuiditas mempunyai nilai signifikan 0,i810 dan lebih besar dari 0,05. Variabel Likuiditas juga tidak mempunyai gejala heteroskedastisitas.

I���������� Karena isemua ivariabel mempunyai inilai isignifikan ilebih ibesar dari i0i, i05i, maka dapat disimpulkan tidak adanya gejala heteroskedastisitas dalam variabel dan dataidapatidigunakan untuk ujiiselanjutnya.

Uji Autokorelasi

IApabila asumsi autokorelasi terjadi pada sebuahimodel prediksi, maka nilaiidisturbanceitidak lagi berpasangan secara bebas, melainkan berpasangan secaraiautokorelasi. Oleh karena itu, model regresi yang baik adalah tidakiadanyaigejala autokorelasi. Pengujian autokorelasi menggunakan uji Durbini-iWatson dan Uji Runsi-test dengan ketentuanithitung i> ttabel untuk uji Durbin � Watson dan nilai signifikan > 0,i05 untuk uji �Runsi-itest.

 

TabeliIII.5

Ujii Autokorelasi Durbin � Watsoni

Model Summaryb

Model

R

R Square

Adjusted R Square

Std. Error of the Estimate

Durbin-Watson

1

.539a

.290

.193

.13233

1.464

a. iPredictors: (iConstanti), Likuiditasi, iFree iCash Flowi, iLeveragei, iFirm iSize

k = 4; n = 34; α = 5%

b. iDependent iVariablei: iKebijakan iDevideni

 

 

Berdasarkani tabel diatas, diperoleh nilai Durbini-Watson sebesar 1, 464. NilaiidL sebesar 1,2078 dan dUisebesar 1,7277ididapat melalui tabel distribusi Durbini-Watson. Berdasarkan pengujian Durbini-iWatson, maka kriteria yang terpenuhi yaituidL < d < dU yaitui1,2078 < 1, 464 < 1, 7277 maka kesimpulannya adalahitidak adanyaikepastian terjadi autokorelasi atau tidak. Selanjutnya dilakukan pengujian run test untuk mengetahui apakah terjadiiautokorelasi atau tidak.

 

 

TabeliIII.6

iRuns iTest

 

Unstandardized Residual

Test Valuea

-.02787

Cases < Test Value

17

Cases >= Test Value

17

Total Cases

34

Number of Runs

12

Z

-1.916

Asymp. Sig. (2-tailed)

.055

A

Ujii Autokorelasi Runsi-iTest

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Nilai signifikan dari ujiirun test yaitui0,55 > 0,5 sehingga dapat disimpulkanibahwa tidak adanya gejala autokorelasi dalam model regresii.

 

Hasil Analisis Data Penelitian

Model Penelitiani

Model penelitian yang digunakan dalam pengujian hipotesis adalah analisisiregresiilinierberganda. Dimana modeliregresi disajikan dalam tabel sebagai berikut.

Tabel III.7

Model Regresi

 

Coefficientsa

Model

Unstandardized Coefficients

Standardized Coefficients

t

Sig.

B

Std. Error

Beta

1

(Constant)

-1.831

1.126

 

-1.626

.115

Free Cash Flow

-1.367E-13

.000

-.680

-2.991

.006

Leverage

-.170

.075

-.561

-2.257

.032

Firm Size

.072

.039

.485

1.854

.074

Likuiditas

.012

.011

.186

1.027

.313

a. Dependent Variable: Kebijakan Deviden

 

Berdasarkani hasil persamaan regresi linier berganda dalam table III. 7 tersebut, makaihubungan masing � masing variabel independeniterhadap Kebijakan Devidenidapat dipresentasikan sebagai berikut :

Kebijakani Deviden = -i1,831 + (- 1,367iEi-i13) FCF + (-i0,170) Leverage +i0,072iFirm Size + 0,012 Likuiditas.

�      iNilai konstanta (a) adalah sebesar -i1, 831, artinya apabila variable Free Cash iFlow, iLeverage, Firm Size, dan Likuiditas dianggap konstan, maka dividenikebijakan deviden turun sebesar -i1, 831.

�      Nilai Koefisien regresiiFCF (X1) adalah sebesar -i1, 367Ei-i13,iartinya bahwa setiapikenaikan variable FCF sebesar 1ipoin, makaiakan terjadi penurunan dividenipayout ratio sebesar 0, 00000000000001367i dengan asumsi variable lainidianggap konstan.

�      �Nilai Koefisien regresi leverage (X2) adalah sebesar -i0, 170, artinya bahwa setiapikenaikan variabel leverage sebesar 1ipoin, maka akan terjadi penurunanidividen payoutiratio sebesar 0,i17 dengan iasumsi variabel lain dianggapikonstan.

�      �Nilai iKoefisien regresi Firm Size (X3i) adalah sebesar 0, 072, artinya bahwa setiapikenaikan variabel firm size sebesar 1ipoin, maka terjadi kenaikan dividenipayout ratioisebesar 0,072idengan asumsi variabel lain dianggap konstan.

�      Nilai Koefisien regresi Likuiditas i(X4) adalahisebesar 0,012\artinya bahwaisetiapikenaikan variabel likuiditas sebesar 1poin, makaiterjadi kenaikanidividen payout ratioisebesar 0,01 2idengan asumsi variabel lain dianggapikonstan.

Koefisien iDeterminasi

IKoefisien determinasi mengukur seberapa besar variabel dependen diipengaruhi ioleh variabel independen. Nilai dari koefisien determinasi yaitu 0idan 1. Semakinimendekati angka 1, maka pengaruh variabel independen terhadap variabelidependen semakin besar.

Tabel IIIi.8

Koefisien iDetermina

 

Model Summary

Model

R

R Square

Adjusted R Square

Std. Error of the Estimate

1

.539a

.290

.193

.13233

a. Predictors: (Constant), Likuiditas, Free Cash Flow, Leverage, Firm Size

 

Untukipengujian koefisien determinasi lebih dari dua variabel, imaka digunakan nilai Adjusted R Square yaitu sebesar 0, 193. Ini berarti variabel FCF, Leverage, Firm size dan Likuiditas dapat mempengaruhi variabel Kebijakan Deviden sebesar 19, 3%idan sisanya sebesar 80, 7i% dipengaruhi oleh variabel lainnya.

 

 

 

Uji StatistikiSecara Parsial (Ti-iTest)

Ujii T-iTest digunakan untuk mengetahui bagaimana variabel independenimempengaruhi variabel dependen secara individual. Dikatakaniberpengaruh secara signifikan apabila nilai signifikan < 0, 05 danithitung > ttabel. Dapat dilihat melaluiitabel hasil pengolahan data dibawah ini:

 

Tabel III.9

Uji T � Test

 

Coefficientsa

Model

Unstandardized Coefficients

Standardized Coefficients

T

Sig.

B

Std. Error

Beta

1

(Constant)

-1.831

1.126

 

-1.626

.115

Free Cash Flow

-1.367E-13

.000

-.680

-2.991

.006

Leverage

-.170

.075

-.561

-2.257

.032

Firm Size

.072

.039

.485

1.854

.074

Likuiditas

.012

.011

.186

1.027

.313

a. Dependent Variable: Kebijakan Deviden

Berdasarkani tabel III.9 diatas dapat disimpulkan bahwa:

�         Variabel Free Cash Flow (X1) mempunyai nilai thitung i-i2, 991 dengan tingkatisignifikan 0, 007. Nilai thitung yang diperoleh lebihikecil dari nilai-ttabel yaitu -i2.045 dan nilai signifikansi lebihikecil dari 0,05 dengan demikian hipotesis yang menunjukkan bahwa Free Cash Flow berpengaruh secara parsial terhadap Kebijakan Deviden dapat diterima.

�         Variabel Leverage (X2) mempunyai nilai thitung -2,257 dengan tingkat signifikan 0,032. Nilai thitung yang diperoleh lebih kecil dari nilai -ttabel yaitu -2.045 dan nilai signifikansi lebih kecil dari 0,05 oleh karena itu hasil hipotesis yang mengatakan bahwa Leverage berpengaruh secara parsial terhadap Kebijakan Deviden dapat diterima.

�         Variabel FirmiSize (X3) mempunyai nilatithitung 1,854dengantingkatisignifikani0,074. Nilai thitung yang diperoleh lebih kecil dari nilaiittabel Iyaitu 2.045 dan nilai signifikansi lebih besar dari 0,05 maka hasilihipotesis yang menunjukkan bahwa Firm Size berpengaruh secara parsial terhadap Kebijakan Deviden ditolak.

�         VariabeliLikuiditas (X4) imempunyai nilaithitungi1,027 dengan tingkatiisignifikan 0,313. Nilai thitung yang diperoleh lebih kecil dari nilai ttabel 2.045 dan nilaiisignifikansi lebih besar dari i0,05 dengan demikian hipotesisibahwa Likuiditas berpengaruh secara parsial terhadap KebijakaniDeviden ditolak.

 

Uji Signifikansi Simultan (Uji F-Test)

UjiiF-iTest merupakan salah satu uji yang digunakan untuk mengukuriseberapahijauh variabel i� variabel independen secara bersamaan (simultan) mempengaruhi variabel dependen. Dapat dikatakan mempengaruhi secara simultan apabila nilai F hitung > F tabel dan nilai signifikansinya < 0,05 dan dapat dilihat melalui tabel hasil pengolahan data melalui aplikasi SPSS berikut:

Tabel III.10

Uji F � Test

ANOVAa

Model

Sum of Squares

df

Mean Square

F

Sig.

1

Regression

.208

4

.052

2.968

.036b

Residual

.508

29

.018

 

 

Total

.716

33

 

 

 

a. Dependent Variable: Kebijakan Deviden

b. Predictors: (Constant), Likuiditas, Free Cash Flow, Leverage, Firm Size

 

Berdasarkanitabel hasil uji F-Test diatas, dapat dicermati bahwa nilaiiF hitungisebesar 2,968 dan didapat nilai F tabelnya sebesar 2,70. Nilai signifikan F-Testiyaitu 0,036. Karena nilai F hitung > F tabel dan nilai signifikannyai< 0, 05, makaidapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan Ha diterima, maka hipotesis kelimaiyangimenyatakaniFree Cash Flow, Leverage, Firm Size dan Likuiditasiberpengaruh secara simultan terhadap Kebijakan Deviden diterima.

 

Kesimpulan

�� Penelitianiiini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Free Cash Flow, Leverage, Likuiditas dan Firm Size terhadap Kebijakan Deviden. Hasil penelitian menunjukkanibahwa secara parsial (sendiri):

�         Free Cash flow secaraiparsial berpengaruh secara negatif dan signifikan terhadap kebijakan deviden pada Perusahaan Property dan Real Estate.

�         Leverage secara parsial berpengaruh secara negatif danisignifikan terhadap kebijakan deviden pada Perusahaan Property dan Real Estate.

�         Firm Size secara parsial berpengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap kebijakan deviden pada Perusahaan Property dan Real Estate.

�         Likuiditas secara parsial berpengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap kebijakan deviden pada Perusahaan Property dan Real Estate.

Sedangkani secara simultan (bersamaan) Free Cash Flow, Leverage, Firm Size dan Likuiditas mempunyai pengaruh terhadap Kebijakan Deviden pada perusahaan sektor Property dan iReal Estate sebesar 19, 3i% dan sisanya sebesar 80,7i% dipengaruhi oleh variabel lainnya. Oleh karenanya, H1, H2, dan H5 diterima dan sisanya H3 dan H4 ditolak.

 

 

Bibliography

 

Agus, S. (2010). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi. Edisi Keempat. Yogyakarta: BPFE.

 

Arifah, H., & Aisjah, S. (2016). Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas Dan Free Cash Flow Terhadap Kebijakan Dividen (Studi Pada Perusahaan Consumer Goods Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 3(2).

 

Danang, S. (2013). Metode Penelitian Akuntansi. Bandung: PT Refika Aditama.

 

Fahmi, I. (2015). Pengantar Manajemen Keuangan Teori dan Soal Jawab.

 

Ghozali, I. (2012). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 20, Edisi Keenam. Semarang: Universitas Diponegoro.

 

Ghozali, I. (2013). Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program IBM SPSS 21. Edisi 7, Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang. Quarterly Journal of Economics, 128, 1547�1584.

 

Gumanti, T. A. (2013). Kebijakan Dividen Teori, Empiris dan Implikasi.

Hanafi, M. M. (n.d.). Dan Abdul Halim. 2014. Analisis Laporan Keuangan.

 

Hanafi, M. M., & Halim, A. (2012). Analisis Laporan Keuangan, Edisi Keempat. Yogyakarta: UPP STIM YKPN.

 

Ismutmainah, I., Paramita, P. D., & Suprijanto, A. (2017). Financial Leverage, Profitability, Size Companies, Managerial Ownership Ownership Of Institutional And Dividend Payout Ratio Of Its Real Estate And Property Listed In Bei. Journal Of Accounting, 3(3).

 

Made, S. (2011). Manajemen Keuangan Perusahaan: Teori Dan Praktik. Jakarta: Erlangga.

 

Murhadi, W. R. (2013). Analisis Laporan Keuangan: Proyeksi dan Valuasi Saham. Salemba Empat.

 

Puspitasari, N. A., & Darsono, D. (2014). Faktor-faktor yang berpengaruh terhadap Kebijakan Dividen. Fakultas Ekonomika dan Bisnis.

 

Rudianto, D. (2012). Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan PT. Telkom, Tbk dengan PT. Indosat, Tbk Periode 2005-2010. Prosiding SNAPP: Sosial, Ekonomi, Dan Humaniora, 3(1), 159�168.

 

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D (PT Alfabet).

 

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.